1. Menyiram
jalan aspal.
Kalian pasti pernah melihat
orang-orang yang tinggal dipinggir jalan sedang menyiram jalan aspal. Entah menggunakan
air selokan ataupun air bekas cucian daln lain sebagainya. Mereka menyiram
jalan aspal tersebut atastujuan menghilangkan debu-debu yang bisa menghinggap
di rumah mereka. Tapi tahukah kalian, bahwa aspal yang lebih sering terkena air
maka aspal tersebut akan lebih cepat mengalami kerusakan.
2. Buang
sampah sembarangan.
Semua orang tahu bahwa
sampah dapat membuat banjir. Tapi tidak sedikit orang yang dengan mudah
membuangnya di selokan, kali, ataupun tempat lainnya. Entah apa yang mereka
pikirkan. Memang fasilitas tempat sampah belum banyak di Indonesia. Namun jika
setiap orang memiki kesadaran diri untuk merawat lingkungan, tentu bencana banjir
akan terhindari.
3. Telat
Kebanyakan orang Indonesia sring
menyepelekan waktu, bahkan diacara penting sekalipun masih ada pula yang telat
(baca : ngaret). Mereka cenderung bermalas-malasan dan meremehkannya. Mereka tidak
telat apabila mereka bisa mendapatkan sanksi, walaupun masih apa pula yang
mengabaikan sanksi tersebut.
4. Tidak
memakai helm
Tidak sadar akan
keselamatannya, tidak memakai helm saat berkendara merupakan kesalahan yang
fatal. Namun, orang Indonesia banyak yang mengabaikannya. Mereka beralasan
hanya sebentar untuk berkendara. Namun, jika terjadi kecelakaan siapa yang
dapat mengetahui sebelumnya.
5. Menawar
Di pasar hamper semua
pelanggan menawar harga kepada pembeli. Ya menawar harga sebenarnya adalah
lumrah. Namun, jika menawar hingga setengah harga apakah masih dianggap wajar. Ya,
semuanya adalah tergantung kesabaran si penjual.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar